Belajar Apapun Jadi Mudah
Tugas  

Mengapa sangat penting bagi pemain bulutangkis untuk melakukan penempatan kok yang tepat

Mengapa sangat penting bagi pemain bulutangkis untuk melakukan penempatan kok yang tepat?

Jawaban:

Karena penempatan kok yang tepat akan membuat lawan bergerak untuk memukul kok tersebut, akibatnya lawan akan terpaksa meninggalkan posisi strategisnya di titik tengah lapangan. Selain itu, dengan penempatan kok yang menyulitkan lawan akan membuat kita mudah mencetak poin dan membuat lawan cepat kelelahan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *