Belajar Apapun Jadi Mudah

Jelaskan arti kekerasan dilihat dari sudut pandang sosiologi dan berikan dua contohnya

Jelaskan arti kekerasan dilihat dari sudut pandang sosiologi dan berikan dua contohnya!

Jawab:

Kekerasan dalam perspektif sosiologi terjadi ketika orang atau kelompok melanggar norma dan nilai-nilai sosial dalam upaya mencapai tujuan mereka sendiri. Ini mengarah pada tindakan-tindakan yang tidak rasional yang merugikan orang lain namun menguntungkan diri sendiri.

Contohnya:

  1. Seorang debt collector melakukan penagihan disertai tindakan kekerasan
  2. Penggusuran lahan tanpa adanya peringatan dilakukan dengan tindakan pemukulan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *