Belajar Apapun Jadi Mudah
Tugas  

Fluks magnetik yang dilingkupi oleh suatu kumparan berkurang dari 0,5 Wb menjadi 0,1 Wb

Fluks magnetik yang dilingkupi oleh suatu kumparan berkurang dari 0,5 Wb menjadi 0,1 Wb dalam waktu 5 sekon. Kumparan terdiri dari 200 lilitan dengan hambatan 4 Ω. Berapakah kuat arus listrik yang mengalir melalui kumparan?

Pembahasan:


Diketahui:
    Φ1 = 0,5 Wb    Φ2 = 0,1 Wb
    ∆t = 5 sekon
    N = 200 lilitan
    R = 4 Ω

Ditanya
:
I = …. ?


Dijawab:
Pertama-tama kita hitung ggl induksi yang timbul pada kumparan:

Selanjutnya kita hitung arus listrik yang mengalir melalui kumparan:

Jadi besar arus yang timbul pada kumparan adalah 4 A

Bisa juga menggunakan menggunakan konsep persamaan tegangan induksi sesuai Hukum Faraday.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *